1. Pasir Halus
2. Pasir Kasar
3. Pasir micron kerikil
Pasir yang sering digunakan kolam renang adalah pasir halus dan kasar perbandingan nya adalah 2 banding 1, Pasir mempunyai masa atau wakt habisnya sekitar 3 s/d 4 tahun, setelah masa itu pasir harus diganti karena putaran cakar dalam filter mengurangi kegunaan pasir sebagai penyaring kotoran.
Untuk penangan pasir harus di perhatikan ukuran banyaknya pasir adalah 3/4 dari tabung filter dan tidak boleh terlalu penuh, ini akan berpengaruh kepada kinerja mesin pompa yang terlalu berat.
Untuk pembersihan pasir pertama kalinya setelah di tuangkan, posisi valve handle pada posis backwash, ini penting karena pasir baru belum benar benar bersih dan masih kotor lakkan secara berulang ulang sampai indikator kaca menjadi bersih, barulah setelah itu posisi tuas di operasikan pada posisi normal atau filter.
Prama Pool Expert menyediakan jasa pergantian pasir, harga disesuaikan dengan lokasi daerah dan besar nya filter yang di gunakan. untuk informasi lebih lanjut bisa telp. dan Wa Costumer service di 0812 93 6565 44.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.